Find Us On Social Media :

Kuak Silsilah Keluarganya, Anang Hermansyah Ngaku Warisi Garis Politisi dan Pejuang dari Para Pendahulunya: Orang Tuaku Masuk Politik, Akhirnya Kena Masalah!

By Maria Novika Diah Siswari, Minggu, 12 Juli 2020 | 19:30 WIB

Kuak Silsilah Keluarganya, Anang Hermansyah Ngaku Warisi Garis Politisi dan Pejuang dari Para Pendahulunya

Tak hanya orang tuanya, pelantun Separuh Jiwaku Pergi ini juga mengatakan bahwa keluarganya hampir semua adalah politisi.

"Terus keluargaku semuanya politisi," tuturnya.

Baca Juga: Aurel hermansyah Sempat Berkarier Jadi DJ, Ashanty Beberkan Reaksi Anang yang Sempat Terpukul dan Merasa Down: Ya Allah, Ternyata Ini Anak Nasibnya Kayak Gini

"Oh, ini orang nggak banyak yang tahu nih," kata Helmi Yahya menanggapi.

Ternyata sang ayah dari Anang adalah salah satu anggota badan legislatif di daerah Jember.

"Di Jember politisi banyak, bapakku anggota DPRD dari salah satu partai," paparnya.

Baca Juga: Aksi Main Serong Bak Sudah Hobi dan Jadi Makanan Sehari-hari, KD Disebut Sosok Ini Sudah Nyaman Bertindak Layaknya Playgirl dari Sebelum Cerai dengan Anang Hermansyah: Yanti Selingkuh Ini Sudah ke-5 Kalinya!

"Jadi bukan nyempal ya, memang sudah garisnya begitu," ujar Helmi.

"Garis keluarga seperti itu, timpal Anang.

Tak hanya sang ayah, kakek dari juri Indonesian Idol ini juga memiliki andil perjuangan di wilayah asalnya, Jember.

Baca Juga: Gendong Aurel Hermansyah dengan Romantis Ala Bridal Style, Atta Halilintar Beri Kejutan Ulang Tahun untuk Putri Anang Hermansyah

"Kakek itu memang pejuang di Jember. Ada fotonya, dan aku kaget, oh itu kakekku!" kenangnya.

Kemampuan berpolitik Anang pun diakui oleh Helmi Yahya.

"Dan kita lihat, walaupun mas Anang cuman satu periode, berjuangnya gila," pungkas Helmi.

(*)