Hal ini diketahui melalui akun Instagram @rosameldianti, Rabu (15/7/2020) saat ia mengunggah foto selfienya.
Dalam foto itu, Rosa Meldianti tampak memamerkan wajah mulusnya yang begitu glowing tanpa makeup.
Ia memposting beberapa foto selfienya sekaligus dengan berbagai ekspresi wajah dan pose yang berbeda-beda.
Sontak saja netizen langsung membanjiri postingan Meldi saat itu.
Bahkan banyak dari mereka yang memuji penampilan cantik dari keponakan Dewi Perssik.
"Belum di slide tapi udah sayang," komentar @inggils_.
Baca Juga: Polisi Temukan Bukti Percakapan dan Beberapa Transaksi Lain, Hana Hanifah Berpeluang Jadi Tersangka
"Udah sayang kok," imbuh @mcharlotte9.
"Emang sudah dari sananya keluarga besarnya pada cantik-cantik semua, diapakan pun juga tetap aja manis dan cantik," tambah @sahira_farida.
"Salut sih sekarang sama Meldi, nggak pernah ngehate atau apa, cuma merhatiin aja dari dulu sampai sekarang dan gue ngerasa dia ada perubahan lebih positif, ngebales hate komen juga lebih kalem sekarang hehe," timpal @ekirnk.
"Ini sih bidadari tak bersayap," tandas @zakagrshfiello.
"Kayak anak SMA," kata @prakasa_676.
(*)