"Kapan itu terakhir?" tanya Denny Darko.
"Dua hari yang lalu. Aku jadi sedih," jawab Jedar sembari pasang muka bersedih.
Lantas, Denny Darko memberikan sentilan Jedar untuk memikirkan dirinya sendiri.
"Enggak, aku cuma mau bilang ke orang-orang. Nggak apa-apa kalau mau nangis. Kamu 5 jam ndak bisa tidur? padahal kamu tahu besoknya harus kerja kan?" tanya Denny Darko.
"Kamu harus jagain El juga. Kamu harus jagain papa mama. Kapan kamu mikirin diri kamu sendiri?" tanyanya lagi.
"Nggak tau," jawab Jessica Iskandar sembari berkaca-kaca.
(*)