Find Us On Social Media :

24 Tahun Jadi Panutan Ibu-ibu, Sisca Soewitomo Pamit dari Dunia Kuliner Tanah Air!

By Mia Della Vita, Rabu, 5 Agustus 2020 | 15:06 WIB

24 Tahun Jadi Panutan Ibu-ibu, Sisca Soewitomo Pamit dari Dunia Kuliner Tanah Air! 

Ada juga yang mengungkapkan kesedihan mereka karena ditinggal oleh sosok yang telah menginspirasi di dunia kuliner.

Baca Juga: Kelewat Betah Tinggal di AS Demi Jadi Chef, Farah Quinn Sampai Tak Pulang Kampung 5 Tahun Hingga Dapat Peringatan dari Orang Tua saat Indonesia Dilanda Krismon: Kita Gak Bisa Nolong!

"Dari SD nonton Bu Sisca sampai sekarang, sampai sekarang ingatt sekali cara memasak capcay dari Bu Sisca. Semoga sehat selalu ya bu," komentar pemilik akun @kyokoronotomo.

"Saya penggemar ibu sejak saya masih SMP, ketika pertama kali belajar masak dan tertarik dunia kuliner. Sehat terus Bu Sisca," ujar fans berakun @noviyantidian.

"Ibuuuu inspirasiku dari TK," komentar netizen berakun @megaragilagil disertai emoji menangis.

Baca Juga: Baim Wong Murka Usai Kedatangan Pengemis yang Palak Uang Rp 10 Juta, Mbak You Sempat Ramal Sifat Asli Suami Paula Verhoeven yang Susah Ditebak: Dia Tu Agak Aneh Menurut Saya

Nama Sisca Soewitomo dikenal di jagat kuliner Indonesia sejak menjadi pembawa acara masak-masak bertajuk Aroma pada 1996.

Mengutip Kompas.com, Rabu (5/8/2020), perempuan kelahiran Surabaya, 8 April 1949 ini mengaku telah memiliki ketertarikan di dunia memasak sejak kecil.

"Saat kecil dulu, saya sering melihat sang ibu dan nenek memasak di dapur."

Baca Juga: Bak Warisi Perangai Baim Wong yang Suka Jahil, Kiano Ternyata Sudah Gegayaan Ngeprank Paula Verhoeven dengan Lakukan Hal Ini, Netizen : Bayi-bayi Udah Lawak

Dari mereka berdualah ketertarikan Sisca terhadap dunia kuliner muncul.

"Dahulu toko-toko dan restoran-restoran yang membuat kue itu belum banyak."