Grid.ID - Menantikan kehadiran buah hati tentu menjadi salah satu dambaan pasangan yang sudah menikah.
Ada berbagai cara yang bisa dilakukan untuk membuat wanita cepat hamil, salah satunya dengan meningkatkan kualitas sperma pada pria.
Untuk mendapatkan kualitas sperma yang baik saat menjalani program hamil, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan.
Baca Juga: Selama Ini Kita Salah Besar, Ternyata Makan Daun Selada Bisa Datangkan Petaka Bagi Tubuh, Waspada!
Memperbaiki kesuburan khususnya bagi kaum pria seringkali dianggap harus meminta perotolongan dokter.
Padahal sebenarnya ada beberapa cara alami yang patut dicoba dan diterapkan supaya kualitas sperma bisa meningkat dan tetap terjaga.
Selain itu, cara-cara tersebut relatif tidak begitu memerlukan biaya yang besar, sehingga siapa saja bisa menjajalnya.
Memiliki kualitas sperma yang baik akan memperbesar peluang pasangan suami istri untuk memperoleh seorang anak.
Secara umum, kualitas sperma ditentukan oleh tiga indikator, yaitu jumlah sperma, kecepatan pergerakan sperma, dan bentuk sperma yang sempurna (kepala melingkar dan ekor panjang yang kuat).
Melansir berbagai sumber, berikut ini adalah ragam cara meningkatkan kualitas sperma untuk mendukung program hamil yang bisa dilakukan:
1. Mengelola stres