Han Seo Hee pun segera dibebaskan dari penahanan setelah itu.
Sebelumnya, Han Seo Hee pun sering dikecam publik atas unggahannya di Instagram.
Bahkan, Han Seo Hee menjadi momok para fans idol karena kedekatannya dengan idol-idol pria membuat mereka bermasalah.
Han Seo Hee bahkan sempat menyeret nama B.I iKON dan personel Winner ke dalam masalahnya.
Wah, bagaimana menurutmu?(*)