Find Us On Social Media :

Disebut Artis Tak Berbobot dan Tak Pantas Jadi Idola, Vanessa Angel Berikan Jawaban Bijak untuk Netizen: Aku Memang Artis yang Dicinta untuk Dibenci!

By Hananda Praditasari, Jumat, 14 Agustus 2020 | 15:45 WIB

Vanessa Angel

Namun salah satu dari mereka ada yang meninggalkan komentar menohok kepada ibu satu anak itu.

"Kaya gini-gini doang apa yang mau diidolain coba, gak jelas," tulis @haniya_nabila.

Mendapati komentar pedas dari netizen, Vanessa pun langsung membalas dengan jawaban yang bijak.

Baca Juga: Bawa Bayi ke Kejari Jakarta Barat, Vanessa Angel Sujud Syukur Tak Dipenjara

"Ya aku kan artis yang dicinta untuk dibenci say. Hehe," ucap Vanessa.

Sontak saja sejumlah penggemar turut berkomentar usai mendapati sikap baik sang artis.

"Ibu-ibu siang-siang udah julid aja, lagi gak punya kerjaan ya kok njulitin orang?" kata @susahtidurmalam.

Baca Juga: Vanessa Angel Bakal Maju ke Persidangan Dua Pekan Lagi

"Gak jelas tapi paling gak dia ikhlas menjalani hidupnya. Dan berjuang buat orang-orang yang dia sayang. Belum tentu Anda bisa sama seperti itu," tambah @dewihs83.

"Kalau kamu menghujat sambil rebahan doang apa yang mau diidolain cobak. Hehe," imbuh @putriokta.

(*)