Find Us On Social Media :

Inilah Momen Detik-detik Seorang Pria yang Lagi Asik Mancing di Pinggir Pantai Tergulung Ombak Dihadapan Istri dan Anaknya

By Aditya Eriza Fahmi, Minggu, 16 Agustus 2020 | 15:10 WIB

Inilah Detik-detik Seorang Pria yang Lagi Asik Mancing di Pinggir Pantai Tergulung Ombak Dihadapan Istri dan Anaknya

Grid.ID - Seorang pria belum lama ini terpaksa mengalami kejadian nahas.

Bagaimana tidak, saat sedang asik memancing, pria ini jatuh dihantam ombak.

Namun yang lebih mengerikan lagi, ia tergulung ombak dihadapan istri dan anaknya.

Kejadian nahas tersebut terjadi di Pantai Wediombo, Kalurahan Jepitu, Kapanewon Girisubo, Gunungkidul, Yogyakarta pada Rabu (12/8/2020) pagi.

Baca Juga: Muncul Fenomena Awan Berbentuk Tsunami di Aceh, Paranormal Kejawen ini Langsung Mohon Pada Sang Pencipta Agar Tak Lagi Muncul Bencana: Jangan Dulu Kalau Boleh Ya Tuhanku...

Dalam video yang beredar di media sosial, pria bernama Subardi (38) tersebut berdiri di bebatuan pinggir pantai.

Tak lama kemudian, ombak besar datang dan menghempasnya.

Hingga kini, warga Nglipar lor, RT/RW 02/03, Nglipar, Kapanewon Nglipar, Kabupaten Gunungkidul ini masih dalam pencarian petugas.

Dikutip dari Kompas.com, Koordinator SAR Satlinmas Wilayah I Kabupaten Gunungkidul, Sunu Handoko Bayu Sagara, membenarkan kejadian tersebut.

Baca Juga: Usahanya jadi Sia-Sia Gara-Gara Betrand Peto, Sarwendah Kesal dan Teriaki Sang Putra: Heh, Jangan Kabur!

Halaman selanjutnya>>>