Find Us On Social Media :

Pantas Saja Rutin Dikonsumsi Masyarakat, Ternyata Ikan yang Harganya Murah Meriah Ini Sepuluh Kali Lebih Sehat dari Ikan Salmon, Buktikan Sendiri!

By Devi Agustiana, Rabu, 19 Agustus 2020 | 10:50 WIB

Ikan kembung memiliki kandungan gizi melebihi ikan salmon.

Dia menuturkan, harus memperhatikan gizi seimbang seperti asupan protein, karbohidrat, sayur dan buah.

Memang pada daging, terdapat kandungan asam amino yang lebih banyak dibandingkan tahu dan tempe.

Kacang hijau juga merupakan sumber protein yang tinggi dan bisa dijadikan sebagai 'snack' di rumah.

Sementara itu, diwartakan Grid.ID (4/7/2019), adapun omega 3 adalah asam lemak tidak jenuh ganda yang sangat dibutuhkan oleh tubuh.

Baca Juga: Mengenal Depresi Postpartum yang Sempat Dialami Selebgram Medina Zein Sampai Takut Gendong Bayi Sendiri, Ternyata Kondisi Ini Bisa Sangat Fatal, di Antaranya Keinginan Bunuh Diri!

Manfaat utama dari omega 3 adalah memperbaiki kadar lemak dalam tubuh sehingga terhindar dari penyakit jantung koroner.

Selain itu, asam lemak ini sangat penting untuk produksi dan pengembangan sel otak.

3 ons ikan kembung yang dimasak dapat mengandung 1,1 gram asam lemak omega 3.

Sajian 3 ons ikan kembung menyediakan hampir 700 persen vitamin B12 harian yang direkomendasikan.

Baca Juga: Terbongkar! Ternyata Brokoli Ampuh Membuat Payudara Lebih Sehat hingga Cegah Kanker, Begini Penjelasan Ahli

Ikan kembung juga kaya akan berbagai vitamin, di antaranya vitamin A dan vitamin D.