SBY mengaku bahwa almarhumah istrinya ikut menunggu dan menemani Annisa di ruang persalinan.
Di akhir kalimatnya, SBY pun mengucapkan selamat ulang tahun untuk anak dan cucunya.
Tak lupa, ia juga meminta netizen untuk mendoakan mendiang Ani Yudhoyono.
"Selamat ulang tahun yang ke-42 untuk anakku AHY dan ke-12 untuk cucuku Almira.
Jangan lupa mari kita sama-sama kirimkan Al Fatihah untuk almarhumah Memo tercinta.
Semoga segala cita-citamu dapat tercapai dan semoga pula kalian selalu dilindungi Allah SWT," tandas SBY.
(*)