Find Us On Social Media :

9 Tahun Tak Kunjung Dikaruniai Momongan hingga Akhirnya Mantap Jalani Program Bayi Tabung dengan Irwansyah, Zaskia Sungkar Divonis Tak Bisa Hamil: Ada Polipnya, Terlalu Panas untuk Si Embrio

By Asri Sulistyowati, Kamis, 3 September 2020 | 11:13 WIB

9 Tahun Tak Kunjung Dikaruniai Momongan hingga Akhirnya Mantap Jalani Program Bayi Tabung dengan Irwansyah, Zaskia Sungkar Divonis Tak Bisa Hamil: Ada Polipnya, Terlalu Panas untuk Si Embrio

"Pas (Shireen punya) anak kedua, kok belum hamil juga ya. Pas Hawa lahir udah mulai agak panik kita, 'Yang anaknya Shireen udah mulai gede, gimana ya'," sambungnya.

Di sisi lain, Zaskia mulai merasakan naluri keibuan saat merawat dan menyayangi anak-anak dari Shireen.

Ia berujar merasakan rasa yang belum pernah diperoleh sebelumnya.

Yang dimaksud adalah rasa kasih sayang dan cinta dari anak kecil.

Baca Juga: Pede Akui Berhasil Halalin Zaskia Sungkar Hasil dari Nikung Sosok Ini, Irwansyah Sesumbar Tak Didiskriminasi Meski Mertuanya Tahu sang Istri Masih Punya Pacar: Kia Waktu Itu Punya Cemceman Orang Berada!

Alasan ini semakin membuat Zaskia bertekad untuk fokus menjalani program memiliki anak.

"Kayaknya udah waktunya kita fokus buat program, Shireen udah hamil lagi anak ketiga,"

"Dari situ udah mulai kepikiran banget," ujar Zaskia.

Terlebih, ada rasa 'tak enak hati' saat melihat teman-teman mereka sudah memiliki anak.

Baca Juga: Tersindir Unggahan Zaskia Sungkar, Medina Zein Mengaku Terpancing dan Langsung Bela Diri: yang Duluan Siapa? 'kan Bisa Dilihat!

Zaskia dan Irwansyah lantas menceritakan perjuangan mereka untuk bisa memiliki buah hati.

Mulai dari rencana awal ikut program kehamilan di negara Belanda hingga saat keduanya mengetahui penyebab Zakia sulit hamil.