Find Us On Social Media :

Kim Jong-Un Model Ngegas! 'Kalian Semua Saya Pecat' Pada Pejabat Kota yang Gagal Evakuasi Warga Dari Angin Topan, 'Kita Itu Butuh Makan!'

By Maymunah Nasution, Senin, 7 September 2020 | 06:00 WIB

Kim Jong-un

Grid.ID - Beberapa badai dan angin topan telah menyerang Asia Timur baru-baru ini.

Salah satunya adalah Topan Maysak yang menghantam beberapa wilayah pantai Korea Utara.

Sejak kejadian tersebut, Kim Jong-Un kunjungi wilayah yang terdampak.

Baca Juga: Kurang Ajar! 2,16 km Lahan Warga Sebatik Dicaplok Malaysia, Hasil Panen Dirampas

Ini merupakan kunjungan terbarunya dari rangkaian kunjungan tingkat tinggi oleh Pemimpin Agung Korea Utara dan deputi-deputinya ke wilayah yang terserang bencana alam dalam beberapa minggu ini.

Beberapa pakar menyebut Kim sedang berusaha tunjukkan sosok pemimpin yang peduli dengan rakyat.

Ia mencari persatuan Korut menghadapi pandemi virus Corona dan sanksi yang dipimpin AS.

Total ada 10 badai yang menyapu Laut China Timur sampai saat ini.

Menariknya, Kim langsung terapkan tindakan yang cukup barbar.

Halaman Selanjutnya