Find Us On Social Media :

Pola Makan Penderita Diabetes Wajib Diperhatikan, Berikut Menu Sarapan yang Cocok untuk Menurunkan Kadar Gula!

By Hananda Praditasari, Senin, 7 September 2020 | 17:00 WIB

Pola Makan Penderita Diabetes Wajib Diperhatikan, Berikut Menu Sarapan yang Cocok untuk Menurunkan Kadar Gula!

2. 1/2 cangkir susu almond (125 mililiter)

3. 3/4 cangkir beri (blueberry, raspberry atau stroberi) (100 gram)

Baca Juga: Jarang Orang Tahu, Ternyata Minum Air Rebusan Daun Salam Bisa Menurunkan Kolesterol sampai Mencegah Kanker, Wajib Dicoba!

4. 1/2 cangkir bayam (30 gram)

5. 2 sendok makan biji rami bubuk (30 gram)

6. 1 sendok makan kayu manis bubuk (15 gram)

Persiapan:

Pertama, haluskan bayam dengan sedikit susu almond.

Kemudian, tambahkan beri beku ke dalam blender dan haluskan.

Baca Juga: Selama Ini Kita Salah Besar, Minum Air Putih Sebelum Tidur Justru Bawa Petaka Buat Tubuh, Waspada!

Campurkan yogurt dan sisa susu almond.

Haluskan biji rami dan kayu manis.

Lalu blender semua campuran selama beberapa menit lagi untuk memastikan semua rasa tercampur.

Selamat mencoba!

(*)