Find Us On Social Media :

Rakyatnya sampai Makan Serangga saat Kelaparan, Kim Jong-un Justru Dikenal Punya Sederet Menu Favorit yang Super Mahal Ini

By Khaerunisa, Minggu, 13 September 2020 | 20:09 WIB

Pemimpin Korea Utara, Kim Jong Un. selalu membawa jamban pribadi kemanapun ia pergi

Grid.ID - Pemimpin Korea Utara, Kim Jong-un, terkenal sebagai pemimpin yang kejam.

Ia diketahui tak segan menghukum berat siapa saja yang melanggar aturannya, termasuk para pejabat yang gagal melaksanakan tugas.

Bahkan, kisah tentang eksekusi mati yang dijatuhkan Kim Jong-un seolah hal biasa yang datang dari Korea Utara.

Meski begitu, kekejaman Kim Jong-un bukan satu-satunya hal mengerikan yang harus dihadapi rakyat Korea Utara.

Baca Juga: Jarang Dibicarakan, Inilah Ko Young-hee, Sosok Ibu Kim Jong-un yang Ternyata Punya Pengaruh Besar terhadap Sang Diktator Korea Utara

Ada masalah yang juga tak kalah menyiksa rakyat negeri pertapa itu, yang tak lain adalah kelaparan.

Diketahui rakyat Korea Utara harus menghadapi kelaparan karena berbagai hal, mulai dari akibat sanksi PBB, hingga diperparah oleh situasi pandemi.

Pengalaman menjadi rakyat Korea Utara yang harus menghadapi kelaparan salah satunya dikisahkan seorang pembelot bernama Yeonmi Park.

Yeonmi Park (26), yang berhasil kabur dari Korea Utara saat usianya 13 tahun, menjelaskan kehidupan di Korea Utara dipenuhi dengan 'penindasan dan kegelapan total'.

HALAMAN SELANJUTNYA>>>