Find Us On Social Media :

Duh Ngeri Banget, Begadang Jadi Salah Satu Pemicu Kanker Serviks, Hentikan Deh Mulai Sekarang!

By Devi Agustiana, Selasa, 15 September 2020 | 05:02 WIB

4 kebiasaan ini memicu kanker serviks.

Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana

Grid.ID – Perawatan mengenai organ intim memang tidak boleh asal-asalan.

Pasalnya, daerah kewanitaan akan berkaitan langsung dengan organ reproduksi.

Salah satu penyakit yang kerap ditakuti wanita adalah kanker serviks.

Diwartakan Kompas.com (3/5/2010), kanker serviks adalah salah satu penyakit yang paling mematikan di kalangan wanita.

Baca Juga: Sempat Berobat Sana-sini Sebelum Meninggal Dunia, Ternyata Kanker Serviks yang Diderita Julia Perez Tak Bisa Dianggap Sepele, Kenali 10 Penyebabnya Sebelum Terlambat!

Di dunia, setiap 1 menit ada perempuan yang meninggal karena penyakit ini.

Indonesia pun termasuk negara dengan kasus kanker serviks cukup tinggi.

Setiap 1 hari, 1 perempuan meninggal akibat penyakit yang juga disebut kanker leher rahim ini.

Meskipun demikian, penyakit ini sebenarnya masih memberikan suatu "keuntungan" bagi calon pengidapnya.

Baca Juga: Ladies! Inilah Jenis Makanan yang Memicu Kanker Serviks, Adakah yang Sering Kamu Konsumsi Setiap Hari?

"Kanker serviks itu satu-satunya penyakit kanker yang diketahui penyebabnya, yaitu virus human papilloma.