Find Us On Social Media :

10 Fakta Menakjubkan Tentang Tubuh Wanita, Mulai dari Ukuran Payudara yang Tak Sama Sampai Mampu Bicara 20 Ribu Kata Sehari, Cewe-cewek Wajib Tahu!

By Devi Agustiana, Sabtu, 19 September 2020 | 10:25 WIB

10 fakta menarik tentang tubuh wanita ini wajib kamu ketahui.

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa wanita dan pria mengingat rasa sakit masa lalu mereka secara berbeda.

Baca Juga: Jadi Makanan Favorit Anak-anak hingga Orang Dewasa, Ternyata Nugget dengan Ciri-ciri Ini Jangan sampai Dimakan! Hal Fatal Bisa Langsung Terjadi pada Tubuh

Pria lebih stres dan hipersensitif ketika mereka memikirkan rasa sakit yang dialami sebelumnya, wanita cenderung lebih cepat melupakannya.

Secara umum, ambang nyeri pada wanita 9 kali lebih kuat dibandingkan pada pria.

  1. Wanita sangat pandai berbicara

Dalam hal mengekspresikan diri, tidak ada yang bisa dibandingkan dengan wanita.

Bahkan, ada penjelasan anatomis untuk fenomena ini bahwa wanita memiliki area frontal dan temporal korteks yang lebih besar, wilayah otak yang dianggap memengaruhi kemampuan bahasa.

Wanita juga memiliki tingkat FOXP2 yang lebih tinggi, yang juga dikenal sebagai "protein bahasa".

Jumlah protein yang besar ini membantu wanita rata-rata berbicara sekitar 20.000 kata sehari, 13.000 kata lebih banyak daripada rata-rata pria berbicara. 

Baca Juga: Suami Ikut Ngidam Padahal Istri yang Hamil? Bisa Jadi Terkena Sindrom Couvade, Begini Penjelasan Ahli

  1. Wanita punya daya tahan otot yang lebih besar

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa wanita dapat melakukan senam yang berhubungan dengan stamina sekitar 75% lebih lama daripada pria.

Alasannya tersembunyi di dalam hormon mereka, estrogen pada wanita dipercaya membuat otot mereka lebih tahan terhadap kelelahan.

Baca Juga: 7 Fakta Menakjubkan Tentang Menstruasi, Ternyata Suara dan Aroma Wanita Bisa Berubah Saat Sedang Haid Loh, Wajib Tahu Nih!