Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Taoge atau kecambah merupakan salah satu sayuran populer di Indonesia.
Salah satu yang mudah kita temui adalah taoge dari kacang hijau.
Sayuran ini sering diolah menjadi berbagai sajian, yang paling tersohor adalah ditumis dengan campuran tahu.
Baca Juga: Zayn Malik Nggak Sabar Kenalkan Harry Potter pada Anak-Anaknya Kelak
Taoge pada dasarnya adalah tanaman muda yang berasal dari kacang-kacangan atau biji-bijian.
Nah, sayuran ini dapat dikonsumsi mentah atau dimasak.
Dilansir Grid.ID dari Kompas.com, taoge ini adalah salah satu jenis makanan yang memiliki kandungan gizi tinggi.
Baca Juga: Selamat! Bayi Perempuannya dari Gigi Hadid Telah Lahir, Zayn Malik: Sehat dan Cantik..
Mengutip Livestrong, taoge adalah sumber protein nabati yang sangat baik dan mengandung berbagai vitamin dan mineral.
Berdasarkan informasi dari Departemen Pertanian AS (USDA), secangkir taoge dari kacang hijau mentah memiliki nutrisi:
- Kalori: 31