Meski usianya sudah memasuki 44 tahun, namun musisi asal Surabaya, Jawa Timur itu masih terlihat segar dan awet muda.
Seperti baru-baru ini, sosok Maia Estianty sukses bikin salah fokus netizen.
Dalam unggahan Instagram @maiaestiantyreal pada Minggu (27/9/2020), mantan istri Ahmad Dhani itu memperlihatkan momen kemesraannya bersama Irwan Mussry.
Maia Estianty tampak mengelus lengan sang suami sembari menuliskan 'my lovely husband' pada unggahannya.
Dalam postingan itu pula terlihat tangan ibu 3 orang anak itu terlihat masih putih mulus tanpa kerutan.
Baca Juga: Bakal Jadi Rumah Super Megah di Pejaten, Maia Estianty Bangun Rumah Baru dengan Fasilitas Mall