Find Us On Social Media :

Akhirnya Terkuak Cara Meredakan Nyeri Haid yang Aman dan Ampuh, Ladies Wajib Tahu!

By Devi Agustiana, Rabu, 30 September 2020 | 11:45 WIB

6 cara mudah dan sederhana ini ampuh untuk meredakan nyeri menstruasi.

Laporan Wartawan Gri.ID, Devi Agustiana

Grid.IDMenstruasi merupakan siklus biologis yang dialami semua wanita.

Ini merupakan rutinitas normal dan aman.

Akan tetapi, pada saat menstruasi, dapat pula terjadi beberapa hal yang mungkin bisa mencemaskan para wanita itu sendiri maupun keluarga.

Beberapa gangguan atau perubahan keadaan yang terjadi pada saat menstruasi tersebut pasalnya bisa berujung fatal apabila tidak diatasi dengan tepat.

Baca Juga: 7 Fakta Menakjubkan Tentang Menstruasi, Ternyata Suara dan Aroma Wanita Bisa Berubah Saat Sedang Haid Loh, Wajib Tahu Nih!

Perlu diketahui, meskipun sudah menjadi rutinitas bulanan, namun banyak wanita yang belum bayak paham tentang menstruasi ini.

Apalagi mengatasi gangguan atau nyeri haid.

Mengutip laman Kompas.com, beberapa gangguan menstruasi, antara lain:

· Pendarahan di luar menstruasi atau disebut metroragia

Baca Juga: Mengenal Polip Rahim yang Membuat Zaskia Sungkar Harus Puasa 24 Jam Setelah Operasi, Ternyata Gejalanya Menstruasi Tak Teratur, Waspada!

· Gangguan jumlah darah mestruasi, jumlah darah cukup banyak disebut hipermenorea atau jumlah darah sedikit disebut hiponemorea

· Kelainan siklus menstruasi (polimenorea, oligomenorea, amenorea)