Find Us On Social Media :

Singgung Soal Warisan untuk Betrand Peto yang Kini Jadi Anak Angkatnya, Ruben Onsu Ogah Bahas Pembagian Hartanya: Orangnya Masih Pada Hidup

By None, Kamis, 1 Oktober 2020 | 13:09 WIB

Singgung Soal Warisan untuk Betrand Peto yang Kini Jadi Anak Angkatnya, Ruben Onsu Ogah Bahas Pembagian Hartanya: Orangnya Masih Pada Hidup

"Darah gue, darah, jadi gue ngelihat Betrand ya ngelihat Thalia Thania, sama," ujar Ruben Onsu.

"Cuma Tuhan mempertemukannya beda aja," tambahnya.

Eko Patrio kemudian menyinggung perkataan Ruben Onsu terkait warisan untuk Betrand Peto.

Ruben Onsu mengungkapkan kala itu dirinya bermaksud untuk bercanda.

Baca Juga: Rutin ke Psikolog, Ruben Onsu Ternyata Pernah Hampir Bunuh Diri, Beruntung Diselamatkan Betrand Peto Secara Tak Sengaja

"Lu sampai pernah bercanda atau apa tuh di TV gue lihat ya kalau berkaitan dengan Betrand, 'Betrand nanti warisan ayah buat kamu' gitu," kata Eko Patrio.

"Oh bercanda itu," timpal Ruben Onsu.

"Kalau ngomongin tentang warisan kan hanya gue yang tahu maksudnya ini ke Betrand ke Thalia ke Thania," imbuhnya.

Baca Juga: Biasanya Terlihat Dekat, Ruben Onsu Malah Bergidik Ngeri dan 'Ancam' Betrand Peto Saat Bawa Ini: Gak Usah Main-main Kaya Gini!