Find Us On Social Media :

Nagita Slavina Bacakan Nilai Bahasa Inggris Rafathar yang Kurang Memuaskan, Putra Raffi Ahmad Merasa Malu

By Hana Futari, Rabu, 7 Oktober 2020 | 13:27 WIB

Rafathar, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina

Mendengar sang mama membacakan hasil nilai sekolahnya, Rafathar pun mengutarakan perasaan yang sebenarnya.

"Dia bilang 'iya ma, aa boleh ngomong ngga? aa tuh sebenarnya suka malu'. Jadi dia itu sebenarnya mungkin di balik banyak nya sorotan ke dia dari kecil, sebenarnya dia pemalu," tutup Nagita Slavina.

(*)