Find Us On Social Media :

Rutin Minum Secangkir Kopi Saat Sarapan Ternyatan Baik untuk Kesehatan, Ahli Bongkar 6 Manfaatnya

By Hananda Praditasari, Rabu, 14 Oktober 2020 | 20:03 WIB

Ini beberapa manfaat jika kalian minum kopi saat sarapan pagi, simak baik-baik yuk!

Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari

Grid.ID - Banyak orang keluar rumah dalam kondisi perut kosong di pagi hari.

Ini merupakan kebiasaan buruk yang dapat berdampak negatif bagi kesehatan kita.

Meninggalkan rumah di pagi hari tanpa mengonsumsi nutrisi yang tepat bukanlah cara untuk memulai hari dengan baik.

Ya, kita perlu memikirkan sarapan sebagai salah satu hal wajib dan terpenting dalam sehari-hari.

Dengan melewatkan sarapan pagi, tentu kita akan kelaparan di jam makan siang, dan ini dapat menyebabkan penambahan berat badan yang signifikan.

Baca Juga: Disebut Membuat Wajah Glowing Bak Artis Korea, Ahli Ini Justru Beberkan Bahaya Masker Kopi yang Mengejutkan!

Oleh karenanya jangan pernah meremehkan pentingnya sarapan.

Lebih baik lagi jika sarapan sembari menyeruput secangkir kopi.

Mari kita lihat beberapa manfaat minum kopi saat sarapan pagi, seperti yang dilansir Grid.ID dari steptohealth.com, Rabu (14/10/2020).

1. Meningkatkan ingatan kita

Kopi dengan sarapan pagi memiliki kemampuan untuk menghilangkan sakit kepala.