Dahyun yang terkenal lentur mulanya mengambil sikap kayang.
Namun, tak lama kemudian, ia memelintir tubuh depannya.
Hal ini jelas mengejutkan semua orang yang ada di studio.
Bahkan nih, setelah berhasil melakukan aksinya,Dahyun kemudian tersenyum dan membuat pose separuh hati dengan tangannya.