Dalam pledoi tersebut, Vanessa Angel memohon keringanan hukum agar tak terpisah dengan putranya yang masih bayi.
Kasus kepemilikan narkotika yang menjerat Vanessa Angel dimulai dengan penangkapan sang aktris pada 17 Maret 2020.
Saat diamankan, Vanessa Angel dalam kondisi mengandung anak pertamanya.
(*)