Pada kesempatan itu pula, salah satu kru Rans tampak berhasil berjumpa pula dengan ayah dari Dimas.Dan ya siapa sangka, ayah dari Dimas sendiri awalnya tak menyadari sama sekali jika wajah sang anak mirip dengan Raffi Ahmad.Ayah Dimas baru sadar hal demikian usai banyak orang berbicara kepadanya.
Baca Juga: Kekayaannya Melimpah Ruah Sampai Sanggup Ajak Anak Istri Keliling Dunia, Raffi Ahmad Justru Ngaku Tak Pernah Ambil Duit di ATM: Gue Nggak Tau Pin Gue!"Anak bapak mirip Raffi Ahmad baru sadar kapan udah lama atau begimana?" tanya kru Rans Entertainment."Ya baru denger dari orang," ucap Ayah Dimas Ramadhan polos."Tapi emang mirip waktu zaman Aa' (Raffi Ahmad) masih muda," timpal kru Rans Entertainment.