Find Us On Social Media :

Lewat Album Kisahku, Brisia Jodie Ceritakan Kisah Patah Hati hingga Di PHP-in oleh Pria yang Membuatnya Insecure

By Rissa Indrasty, Jumat, 6 November 2020 | 09:15 WIB

Brisia Jodie

"Dan akhirnya aku bertemu lagi dengan cowok dan cowok ini aku sahabatan sama aku cinta sama dia, aku pengin memiliki dia."

"Nah judulnya 'Ku Ingin Memilikimu'. Nah, abis itu dapet, 'Hari Ini Esok Lusa'. Akhirnya aku nikah deh, walaupun aslinya belum ada, tapi ya udah," ungkap Brisia Jodie.

Baca Juga: Brisia Jodie Dihujat Gegara Dituding Tikung Julian Jacob, Roy Kiyoshi Malah Terawang Sebaliknya : Hubungan Mereka Positif, Simbiosis Mutualisme

Kendati lagu pertamanya dibuat saat usianya masih 15 tahun, Brisia Jodie mengungkapkan bahwa dirinya baru mulai menjalin hubungan asmara saat duduk di bangku kuliah.

"Aku pertama kali pacaran 17 tahun kuliah semester 1, mantan 20-an, kalau aku tuh pacaran anak-anak," tutup Brisia Jodie.

(*)