Find Us On Social Media :

Biasa Pasang Tampang Ramah ke Orang-orang, Nagita Slavina Curhat ke Zaskia Sungkar Dulu Miliki Kelakuan Minus Saat Mengandung Rafathar: Waktu Hamil Kelakuan Gue Minus Banget

By Siti Maesaroh, Senin, 9 November 2020 | 14:00 WIB

Nagita Slavina, Zaskia Sungkar, Irwansyah

Grid.ID - Mengandung memang merupakan momen berharga yang dialami seorang ibu.Namun terkadang, saat mengandung mood seorang ibu tak bisa ditebak.Bahkan sampai ada yang menimbulkan hal menyebabkan orang di sekitarnya merasa kesal.

Baca Juga: Hirup Aroma Kentut Nagita Slavina Saat di Gerbong Kereta Luar Negeri, Kru Rans Entertainment Ini Sampai Syok: Mbak Gigi Bisa Kentut BauSeperti kejadian yang dialami istri dari Raffi Ahmad, Nagita Slavina.Melansir dari tayangan kanal YouTube Rans Entertainment yang diunggah pada Jumat (6/11/2020), fakta tersebut terungkap tatkala Nagita tengah mengunjungi pasangan suami istri, Zaskia Sungkar dan Irwansyah.Ya, seperti yang sudah diketahui, Zaskia memang tengah menanti anak pertamanya usai bertahun-tahun berumah tangga.

Baca Juga: Nama Ayu Ting Ting Sempat Diusik dan Dikaitkan Lagi dengan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Abdul Rozak Auto Panas hingga Umi Kalsum Sindir Keras: Punya Suami Dijaga Kalau Takut Diiniin Ayu

Pada kesempatan itu, Gigi sapaan akrab Nagita Slavina tampak membacakan pertanyaan dari seorang netizen perihal kendala yang dirasakan kakak Shireen Sungkar tersebut selama menjalani masa awal kehamilan."Apa aja kendala setelah hamil? Apakah ada yang berbeda sikapnya?," tanya Nagita Slavina penasaran.Dan ya, Zaskia Sungkar saat itu mengaku mengalami perubahan mood yang tak bisa diduga.

Baca Juga: Nama Ayu Ting Ting Sempat Diusik dan Dikaitkan Lagi dengan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Abdul Rozak Auto Panas hingga Umi Kalsum Sindir Keras: Punya Suami Dijaga Kalau Takut Diiniin Ayu"Ya paling mood swing, tapi itu pertama banget itu juga pas aku sakit-sakitan," jawab Zaskia Sungkar.Mendengar jawaban Zaskia, Nagita terpancing untuk menceritakan pengalamannya mengandung.Ya, Nagita Slavina bahkan membeberkan setiap calon ibu tak bisa dipungkiri akan mengalami perubahan fisik dan sikap yang berbeda-beda.

Baca Juga: Bak Ketiban Durian Runtuh Gegara Wajahnya Mirip Raffi Ahmad, Dimas si Tukang Bakso Ikan Girang Bakal Dibayarin Kuliah Sultan Andara hingga Diceramahi Gigi: Nanti Jadi Artis Gak Kuliah Lagi

Gigi juga mencontohkan tatkala dirinya tengah mengandung Rafathar.Tak tanggung-tanggung, Gigi bahkan mengaku saat itu kelakuannya sangat menyebalkan."Gue amat sangat menyadari kelakuan gue minus, menyebalkan banget," ujar Nagita Slavina.

Baca Juga: Sering Dapat Jackpot Ketemu Lelaki Buaya Darat, Nagita Slavina Bikin Maia Estiany Auto Sentil Nama Pria yang Ada Ahmadnya: Sama-sama Nama Ahmad Jadi Begitu Ya"Gue sama orang enggak nice banget, gue tahu waktu gue hamil menyebalkan banget," tambahnya.Parahnya, Gigi juga mengakui gegara kelakuannya tersebut ia sampai bertengkar dengan sang ibu dan adiknya."Waktu itu gue berantem, berdebat sama emak gue sama adik gue," ujarnya.

(*)