Saat ini, Rey mengaku hanya butuh ketenangan. Dan selalu berdoa agar Pablo bisa cepat keluar sehingga keluarganya kembali berkumpul."Cuma butuh ketenangan, keluarga sakinah mawadah warahmah dan keluarga berkumpul lagi," ucap Rey Utami.
Baca Juga: Rey Utami Hirup Udara Bebas, Fairuz A Rafiq Beri Pesan Menohok: Jangan Dzalim dan Menyakiti Hati Orang LagiRey juga membeberkan pemicu awal keretakan rumah tangganya. Yang utama adalah masalah ekonomi selama berada di rutan."Pasti dua-duanya emosi, ada kontrak kerja yang harusnya dia bisa ambil dari kliennya, karena kliennya itu temennya jadi dia engga enakan untuk minta hak dia padahal kita di dalam butuh uang itu, kalo lagi marah suka mengeluarkan kata itu yang menyakitkan," ujar Rey Utami.Apapun yang terjadi saat ini, Rey Utami sejujurnya masih cinta dengan Pablo Benua dan berharap agar bisa berkumpul kembali.
Baca Juga: Sempat Tak Terima Kenyataan hingga Berniat Bunuh Diri di Awal Masa Jadi Tahanan, Rey Utami Kini Ikhlas"Apapun yang terjadi doain aja yang terbaik, aku doain dia cepet keluar dan kita bisa berkumpul lagi," kata Rey Utami."Aku sayang kamu (Pablo Benua)," tutupnya.
(*)