Grid.ID - Tahukah kamu bahwa bibir hitam bisa dicegah dengan menggunakan lip balm dengan SPF?
Lip balm dengan SPF mampu melindungi bibir dari paparan sinar UV yang merupakan salah satu penyebab bibir hitam.
Nah, kali ini ada sejumlah produk lip balm dengan SPF yang bisa direkomendasikan.
Selain mencegah bibir hitam dengan kandungan SPF, pastinya pilihan lip balm ini juga mampu melembapkan bibir dengan baik.
Yuk, lihat ada apa saja rekomendasi lip balm dengan SPF berikut ini!