Bagi Luna, menikah bukanlah suatu akhir dari tujuan hidup seseorang, melainkan awal dari kehidupan yang nyata.
"Menikah adalah gerbang sesungguhnya yang kalian buka," kata Luna.
Lantas Luna pun membongkar permasalahan dalam suatu hubungan pernikahan.
"Kurang lebih permasalah berpasangan dan di pernikahan itu sama aja, emosi dan ego. Karena waktu kita masih muda pengalaman tuh nggak banyak," ungkap Luna Maya.
(*)