Find Us On Social Media :

Trik Memasukkan Tisu Basah ke Dalam Mesin Cuci, Jangan Kaget Kalau Pakaian Alami Perubahan Menakjubkan ini

By None, Rabu, 25 November 2020 | 10:46 WIB

Trik Memasukkan Tisu Basah ke Dalam Mesin Cuci, Jangan Kaget Kalau Pakaian Alami Perubahan Menakjubkan ini

Grid.ID - Ada banyak tips dan trik yang bisa kamu lakukan dalam membersihkan pakaian dengan mesin cuci.

Salah satunya mungkin terdengar aneh, namun trik mencuci pakaian ini punya manfaat yang menakjubkan.

Kamu bisa coba memasukkan tisu basah ke dalam mesin cuci yang akan membuat pakaian menjadi lebih bersih!

Baca Juga: 3 Kali Terpilih Jadi Wakil Rakyat Sampai Harta Duniawinya Tembus Rp 90 Miliar, Eko Patrio Naik Darah Dituding Nikita Mirzani Pelihara Tuyul: Gue Jadi Emosi!

Cara ini pasti akan berguna jika kamu memiliki hewan peliharaan atau memiliki banyak pakaian berwarna gelap.

Pasalnya trik memasukkan tisu basah ke mesin cuci bisa membantu menghilangkan bulu halus dan kotoran yang menempel di serat pakaian.

Caranya, kita cukup memasukkan tisu basah ke dalam mesin cuci saat hendak mencuci pakaian.

Baca Juga: Luna Maya Terkejut Situasi Para Peserta Indonesia's Next Top Model 2020 di Karantina Penuh dengan Drama Tanpa Settingan

Jika trik itu dilakukan, kamu pasti akan terkejut melihat hasilnya.

Untuk melakukan trik itu, perhatikan 5 hal berikut ini, ya.

1. Tidak ada lagi serat di pakaian