Find Us On Social Media :

Tips Awet Muda dan Sehat ala Wulan Guritno: Aku Nggak Makan Gula

By Devi Agustiana, Selasa, 8 Desember 2020 | 06:55 WIB

Wulan Guritno menyebutkan kalau dia sudah rutin menjalani hidup sehat. Hidup sehat ala Wulan Guritno itu diawali dengan mengurangi asupan gula ke dalam tubuh.

- Kenaikan berat badan

- Kesehatan gigi menurun

- Sering depresi

- Timbul masalah jantung

- Sulit konsentrasi dan sering lupa

- Timbul masalah kulit

- Sering sakit

- Tak berenergi

Maka penting untuk menyeimbangkan asupan dan olahraga teratur agar tubuh tetap sehat.

(*)