Biasanya, ikan goreng pasti dibumbui dulu sebelum digoreng.
Baca Juga: Beberapa Macam Bumbu Dapur Ini Ampuh Atasi Gejala Radang Sendi, Apa Saja?
Nah, ternyata bumbu pada ikan juga bisa mempengaruhi apakah ikan akan menempel di wajan, lo.
Bumbu tersebut adalah bumbu yang punya rasa manis seperti gula atau kecap manis.
Rasa manis tersebut bisa menjadi karamel dan karenanya bisa membuat ikan menempel di penggorengan.
Jika ingin menambah rasa, Anda bisa merendamnya dalam kecap asin atau kecap ikan.
3. Gunakan Wajan Antilengket
Mau lebih aman lagi? Gunakan wajan antilengket saja saat menggoreng ikan.
Wajan antilengket tentu saja menjamin ikan tidak akan menempel pada penggorengan.
4. Supaya Minyak Tidak Menyiprat