"Kedua, orangnya pelupa," sambungnya.
"Loh itu kekurangan," sahut Sule.
"Enggak diinget-inget terus masalah kan kelebihan. Ketiga, dia ramah sama semua orang," ucap Deddy.
Sule lantas meminta Deddy untuk menyebut 3 kekurangan Sabrina yang kurang ia sukai selama ini.
"Satu, ketinggian orangnya. Buat saya dia ketinggian," tutur Deddy Corbuzier.
"Dua, sifatnya sama saya sama," sambungnya.
"Emang kenapa kalau sifatnya sama? Enggak bisa saling melengkapi?" tanya Iis Dahlia yang membuat Deddy emosi.
"Kok lu nuduh enggak bisa saling melengkapi sih? Ketiga, demen gym," seru Deddy.
"Lah emang kenapa kalau demen gym? Bagus dong," timpal Iis Dahlia.