Tak sedikit juga yang berharap dan mendoakan kesehatan Kak Seto.
Terbukti, saat artikel ini ditulis, unggahan Kak Seto mendapatkan 8,576 likes dan 694 komentar.
Baca Juga: Kata 'Anjay' Jadi Perdebatan Setelah Dijadikan Konten oleh Lutfi Agizal, Kak Seto Buka Suara!
"Akhirnya misteri terbesar abad ini terpecahka," komen @mk.fariz.
"Akhirnya terjawab juga rasa penasaranku selama belasan tahun ini," timpal @turiscantikdotcom.
"Kak seto sehat selalu, kalau ingat kak seto ingat masa kecil," kata @rully.pahlevi.
(*)