Begitu pula, dengan tudingan yang menyebut Fadel Islami hanya numpang hidup dan ingin menguras hartanya.
Muzdalifah memilih untuk menanggapinya karena ia beralasan kehidupan pribadinya memang tak untuk dikonsumsi khalayak ramai.
Alih-alih memusingkan semua omongan miring itu, ia memilih menyerahkannya ke Yang Maha Kuasa.
“Sekarang gini. Saya kan orangnya nggak selalu keekspos. Kalau keekspos nanti masyarakat pemikirannya begini begitu.”
“Kita minta sama Allah. Moga-moga ini jalan yang terbaik dan selalu langgeng,” tandas Muzdalifah.
Artikel ini telah tayang di Grid.ID dengan judul, Meradang Fadel Islami Dituding Nikahi Dirinya Hanya Demi Menguras Hartanya, Muzdalifah Akhirnya Ungkap Pekerjaan sang Suami: Kok Pekerjaannya Nggak Tahu? Kan Suami Saya Bisnis!
(*)