"Agamanya, ibadahnya juga top, top banget, tidak diragukan lagi," puji Ayu.Seolah belum kehabisan alasan, Ayu juga menyebut pria yang dikenalnya sejak September 2020 ini tidak banyak tingkah.
Baca Juga: Sampai Rela Belikan Album Blackpink untuk Calon Putri Tirinya, Adit Jayusman Tunjukkan Sikap Sayangi Bilqis Khumairah Razak Bak Anak Kandungnya Sendiri, Ayu Ting Ting: Iqis Minta Langsung Dicari"Orangnya juga gak banyak tingkah, apa adanya. Gak neko-neko, begini ayok, begitu ayok," tambah Ayu lagi.Terlihat seperti wanita yang tengah dimabuk cinta, pujian Ayu untuk Adit ternyata belum habis sampai di situ.Diakui Ayu, banyak sekali hal yang ia sukai dari sosok sang kekasih yang menurutnya romantis ini."Romantis iya, lembut iya. Pokoknya yang disuka itu banyak banget," ucap Ayu.
Baca Juga: Sama-sama Pernah Mengisi Hati Ayu Ting Ting hingga Didambakan Jadi Ayah Sambung, Begini Beda Perhatian Shaheer Sheikh dan Adit Jayusman di Hari Ulang Tahun Bilqis ke-7Dengan berbunga-bunga, Ayu mengaku Adit mampu membuatnya merasakan jatuh cinta setiap hari."Dia tuh bisa membuat aku setiap hari jatuh cinta. Ini beneran, serius, gak becanda. Dan dia bisa membuat aku tuh nyaman, baik ada dia maupun gak ada dia," tandas Ayu.
(*)