Untuk mengisi waktu sambil menunggu tawaran bernyanyi, kini Veri mencoba berjualan nasi liwet.
Di awal-awal kontes AFI, penampilan Veri tampak lugu dengan kostum-kostum lengan panjang dan rambut cepak.
Usai menjuarai ajang ini, Veri mendapat kontrak eksklusif selama tiga tahun dari Indonesia.
Veri pun mempunyai dua single lagu yang diberi judul 'Selamanya' bergenre pop dan 'Selayang Pandang' yang berirama Melayu.
Selain itu, dia hanya bermain di beberapa FTV dan sinetron Menuju Puncak yang melibatkan 12 finalis AFI 1.
Artikel ini telah tayang di SajianSedap.grid.id dengan judul Sempat Terkenal dan Bergelimang Harta, Nasib Veri AFI Sekarang Bikin Melongo, Jualan Bihun Goreng Demi Bertahan Hidup
(*)