3. Manama, Bahrain
Bahrain merupakan negara tetangga Arab Saudi.
Meskipun bertetangga, namun ada hal kontras antara kedua negara tersebut, misalnya dalam hal aturan.
Kalau di Arab Saudi, ada aturan yang melarang pesta yang berlebihan.
Di Bahrain justru terjadi sebaliknya, semua hal bisa diatur di sini.
Pesta besar, mabuk-mabukan bahkan seks merupakan hal yang legal terjadi di negara ini.
Walaupun kota ini merupakan salah satu kota dengan penduduk Muslim terbesar di kawasan Timur Tengah, namun kota ini mulai 2001 udah bersifat liberal dan menerima budaya barat selebar-lebarnya.
4. Amsterdam, Belanda
Di Amsterdam terdapat banyak kafe mariyuana (ganja).