Find Us On Social Media :

Rahasia Membuat Pempek Agar Tak Kelembekan, Kuncinya Ada di Takaran Air

By Devi Agustiana, Kamis, 14 Januari 2021 | 13:31 WIB

Makanan khas Palembang, pempek.

Baca Juga: Harta Duniawinya Kini Melimpah Ruah, Baim Wong Ternyata Pernah Bangkrut Saat Buka Restoran hingga Sempat Rugi Rp 1,5 Miliar: Saya Dituding Penipu, Abis Uang dan Adanya Utang

Tak jarang, adonan pempek terlalu lembek sampai sulit untuk dibentuk.

Biasanya banyak pembuat pempek mengakali adonan kelembekan dengan menambah tepung sagu.

Akan tetapi, cara ini dapat membuat pempek jadi keras jika sagu yang dituang terlalu banyak.

Baca Juga: 7 Kuliner yang Bisa Kamu Coba di Akhir Pekan, Siap Sambut Weekend Nih!

Dilansir Grid.ID darii Sajian Sedap via Kompas.com, berikut adalah cara mengatasi adonan pempek yang kelembekan.

  1. Gunakan biang

Ada baiknya kita membuat biang terlebih dulu, guna menghasilkan adonan pempek yang pas.

Penggunaan biang akan membuat pempek punya tekstur kenyal, tapi lembut ketika digigit.

Cara membuat biang pempek, masak tepung terigu bersama air hingga mengental seperti bubur.

Baca Juga: Suaminya Dulu Juragan Kos-kosan yang Sempat Diteruskan sang Anak, Ibunda Syahrini Teryata Tekuni Usaha Kuliner Sederhana yang Dinilai Terlalu Mahal

Perbandingan tepung dan air biasanya 1:10.

Jadi 20 gram tepung terigu dengan 200 ml air.