Find Us On Social Media :

Catat, 5 Kesalahan Sepele Saat Menyimpan Daging Ayam ini Membuatnya Jadi Lebih Cepat Busuk

By None, Minggu, 17 Januari 2021 | 14:41 WIB

Catat, 5 Kesalahan Sepele Saat Menyimpan Daging Ayam ini Membuatnya Jadi Lebih Cepat Busuk

Padahal kedua cara di atas salah besar, lo!

Seperti yang sudah dikatakan sebelumnya, daging ayam tidak boleh didiamkan lama dalam suhu ruang karena bakteri akan berkembang biak dengan sangat cepat.

Baca Juga: 7 Manfaat Kunyit Bagi Kesehatan, Memperbaiki Mood sampai Mencegah Kanker

Yang lebih parah, daging ayam tidak boleh direndam air sama sekali karena air adalah makanan bakteri di dalam daging ayam.

Mari kita belajar cara mencairkan ayam dengan benar.

Pertama, keluarkan daging ayam dari freezer semalam sebelum diolah.

Kemudian, selanjutnya pindahkan ke chiller atau kulkas.

Baca Juga: Unggah Potret Kebersamaan Keluarga Kecilnya, Netizen Dibuat Gagal Fokus dengan Paras Putra Farah Quinn: Makin Gede Makin Ganteng

Dengan begitu, keesokan paginya kita sudah punya daging ayam segar yang tetap dingin dan bisa langsung diolah.

Cara ini juga digunakan untuk mencairkan daging ayam, daging sapi, ikan, dan daging hewani lainnya.

4. Mencairkan Lalu Membekukannya Kembali