Ibu dari 5 anak ini pun mengungkapkan setiap hari ia selalu belajar untuk saling melengkapi.
"Tiap hari tiap waktu kita belajar untuk saling melengkapi, mengisi kekurangan masing-masing," lanjutnya.
Baca Juga: 4 Fakta Unik Taman Nasional Baluran, ‘Africa van Java’ yang Punya Banyak Spot Instagramable
Ia tak lupa menandai sang suami dan mengungkapkan besarnya rasa cinta untuknya.
"Happy wedding anniversary my pupuw @andiiikapratama, aku cinta kamu dulu, sekadang dan selamanya," tandasnya.
(*)