Find Us On Social Media :

Manis Tapi Sehat, Inilah Alternatif Pengganti Gula Pasir

By Ragillita Desyaningrum, Minggu, 24 Januari 2021 | 21:00 WIB

Ternyata ada pemanis yang dapat dijadikan alternatif pengganti gula yang lebih rendah kalori loh

4. SteviaStevia adalah sejenis pemanis alami yang dibuat dari ekstrak daun stevia.Meskipun rasa manisnya sedikit berbeda dari gula, namun stevia lebih rendah akan kalori.Seperti dilansir Grid.ID dari Kompas.com, menurut The Journal of Nutrition, University of Oxford, stevia mengandung kandungan nutrisi dan fitokimia yang berdampak positif bagi kesehatan.

Baca Juga: Mulai dari Bayam hingga Biji Bunga Matahari, Ternyata Dapat Membantu Mempercepat Pertumbuhan Rambut Akibat Kerontokan, Kok Bisa?5. TagatoseTagatose adalah salah satu pemanis tinggi fruktosa yang 90 persen lebih manis dari sukrosa.Menurut beberapa riset, tagatose memiliki indeks yang lebih rendah dan dapat membantu untuk mengurangi berat badan.Banyak perusahaan yang sudah menggunakan tagatose bukan hanya sebagai pemanis tapi juga stabilizer rendah kalori dan penambah tekstur.Sayangnya, tagatose masih terbilang mahal.

Baca Juga: Warna Urin Bisa Mewakili Kondisi Kesehatanmu, Cek Mulai Sekarang!6. SukralosaSukralosa adalah pemanis buatan yang terbuat dari sukrosa.Dikutip dari Kompas.com, Lembaga Makanan dan Administrasi Obat dan Makanan dari Amerika (FDA), sukralosa 600 kali lebih manis dari gula tapi mengandung sedikit kalori.Meski demikian, FDA menyarankan pembatasan konsumsi sukralosa hanya 5 mg per berat badan.Nah, meskipun dapat dipertimbangkan sebagai pengganti gula, kamu tetap tidak disarankan untuk mengonsumsinya secara berlebihan.

(*)