Find Us On Social Media :

Kaldu Jamur Bisa Jadi Pengganti Micin, Ternyata Bikinnya Mudah!

By Ragillita Desyaningrum, Selasa, 26 Januari 2021 | 16:10 WIB

Kaldu jamur telah dijadikan pengganti micin karena dinilai lebih sehat. Selain itu, kaldu jamur juga bisa dibuat di rumah dengan mudah.

Membuat kalduSaat membuat kaldu, iris halus jamur dan bawang bombay terlebih dahulu.Kemudian tumis bawang bombay dan jamur dengan sedikit minyak hingga layu.Lalu siapkan air dalam panci dan rebus tumisan jamur dan bawang bombay di atas api kecil hingga mendidih dan air terlihat menyusut.Kira-kira waktu yang dibutuhkan untuk merebus semuanya adalah tiga jam, jadi jangan lupa untuk mengaduk-aduknya setiap satu jam sekali.

Baca Juga: Rahasia Membuat Sosis Mekar dan Matang Merata saat Dipanggang, Anak-Anak Jadi Semangat MakanPada beberapa kasus, ada yang menambahkan seledri, wortel, jahe, garam laut, cuka apel, serta pasta miso putih ke dalamnya.Matikan api dan saring air kaldu, buang semua isiannya kecuali jamur shitake.Nah, setelah itu kaldu jamur pun siap digunakan untuk menambah cita rasa makanan jadi lebih nikmat.

(*)