Find Us On Social Media :

Gunung Merapi Kembali Meletus Setelah 22 Kali Mengeluarkan Awan Panas Sejak 6 Jam Terakhir

By Novia, Rabu, 27 Januari 2021 | 16:02 WIB

Rentetan guguran lava dan luncuran awan panas Merapi terjadi sepanjang Rabu (27/1/2021) sejak dini hari

Baca Juga: Awas Keliru, Jangan Pakai Skincare Malam Hari Tepat Sebelum Tidur! Di mana arah guguran dan luncuran tetap ke barat daya, ke hulu Kali Krasak dan Boyong.

Sementara itu melansir dari unggahan Instagram @merapi_uncover, Gunung Merapi dibenarkan telah mengeluarkan erupsi pukul 13:35 siang ini.

Memperlihatkan tanda-tanda aktivitas vulkanik, beberapa daerah sekitar juga mengabarkan adanya hujan abu.

Melalui akun Twitter @merapi_uncover, wilayah Boyolali terpantau mengalami hujan abu akibat erupsi yang dikeluarkan Gunung Merapi.

 (*)