Find Us On Social Media :

Ahli Sebut Minum Smoothie Justru Memperpendek Umur, Alasannya Bikin Kaget!

By Devi Agustiana, Minggu, 31 Januari 2021 | 14:30 WIB

Tak banyak orang sadari, 6 kesalahan saat membuat smoothie ini bisa membahayakan kesehatan.

Laporan Wartawan Grid.ID, Devi AgustianaGrid.ID – Jika kamu mencoba untuk lebih sehat tahun ini, kemungkinan asupanmu akan lebih banyak diisi dengan smoothie.Minuman bergizi biasanya terdiri dari buah dan sayuran segar atau beku.Sayangnya, minuman ini juga disebut tidak baik untuk kesehatan, loh.

Baca Juga: Asyik, Makan Mi Instan Bisa Lebih Sehat dengan 4 Langkah Ini, Yuk Dicoba!Sebenarnya ada beberapa cara di mana smoothie dapat dianggap tidak sehat, dan pada akhirnya dapat mempersingkat hidupmu alias memperpendek umur.Megan Byrd, RD dari The Oregon Dietitian, mengatakan bahwa cara terbaik untuk membuat smoothie adalah dengan menggabungkan buah-buahan dan sayuran dengan protein, seperti yogurt Yunani, bubuk protein, atau selai kacang.Ada beberapa kesalahan saat membuat smoothie, sehingga menjadi tidak sehat.

Baca Juga: Usir Bau Mulut dengan 8 Makanan dan Minuman Enak Ini, Yogurt Termasuk LohDirangkum Grid.ID dari Eatthis.com, inilah kesalahan tersebut.1. Menambahkan jus buahPenting untuk memastikan kamu memiliki jumlah cairan yang cukup di setiap smoothie, sehingga semuanya tidak berakhir sebagai gumpalan bubur buah saja.