Find Us On Social Media :

Jenazah Soraya Abdullah Dimakamankan dengan Protokol Covid-19

By Corry Wenas Samosir, Selasa, 2 Februari 2021 | 13:26 WIB

Umi Pipik dan Soraya Abdullah

"Allah lebih mencintaimu wahai wanita surga, aku meyakini dan bersaksi kamu orang baik dgn segala kekuranganmu," ujar Ummi Pipik.

Baca Juga: Pipik Dian Irawati Bagikan Kabar Duka, Mantan Pesinetron Soraya Abdullah Meninggal Dunia karena Covid-19

Soraya Abdullah meninggal karena Covid-19.

Hal itu terungkap dari balasan kolom komentar Ummi Pipik saat menjawab pertanyaan penyebab meninggal sang sahabat.

(*)