Find Us On Social Media :

Inspirasi Gaya Busana Cheongsam Modifikasi Kain Batik ala Sandra Dewi untuk Tampilan Baru di Hari Raya Imlek

By Ristiani Theresa, Kamis, 11 Februari 2021 | 20:16 WIB

Sandra Dewi

Grid.ID - Busana model cheongsam memang identik dengan perayaan Imlek, ya.

Seperti yang kita tahu, busana model cheongsam memang identik dengan kain mengkilap warna merah, dan kerah tinggi.

Nah, buat kalian yang ingin tampil beda dengan busana model cheongsam, sepertinya gaya busana ala Sandra Dewi ini bisa jadi pilihanmu lho!

Baca Juga: Makin Cantik Paripurna Saat Foto Bareng Suami dan Mertua, Tengok Anggunnya Puput Nastiti Devi dalam Balutan Busana Cheongsam Jelang Perayaan Imlek 2021, Netizen Malah Salfok ke Perut Istri Ahok: Lagi Isi Ya Mbak?

Menurut pantauan Grid,ID, Sandra Dewi tampak mengenakan busana cheongsam modifikasi motif batik.

Wahh, kira-kira seperti apa ya penampilan cantik Sandra Dewi ketika mengenakan busnaa cheongsam moif batik?

Yuk lihat!

Baca Juga: Yuk Intip Imutnya Anak Fitri Tropica Pakai Baju Cheongsam Sambil Bawa Lampion: Potret Madam Menuju Perjamuan Makan Malam Imlek

Sandra Dewi terlihat tampil cantik dalam balutan busana cheongsam bernuansa warna merah.

Ia tampak memadukan pEnampilannya kali ini dengan gaya rambut ponytail yang membaut penampilannya semakin anggun.

Nah, kembali membahas fashion Imlek nya kali ini,

Seperti yang terlihat, busana cheongsam model peplum itu memiliki kombinasi motif batik yang sangat cantik.

Baca Juga: Keciduk Sudah Fitting Baju Pengantin, Intip Gagahnya Indra Priawan yang Sebentar Lagi Bakal Nikahi sang Pujaan Hati, Nikita Willy!

Detail ruffle pada sisi pingang juga membuat model cheongsam yang ia kenkana kali ini tampak kekinian.

Wah nggak heran deh jika penampilan Sandra Dewi itu langsung mencuri perhatian para Netizen di media sosial.

nurjanahjanah8872 "Kk cantik bnget siihh."

euis.meilani "Keren....nuansa batik nya ngga ilang tp deh."

ersah.chandra "Keren."

untung_baikuni "Semakin cantik mbak sandra dewi." (*)