Find Us On Social Media :

Terungkap, Ini Alasan Mengapa Harus Rutin Mengonsumsi Mentimun Setiap Hari!

By Hananda Praditasari, Selasa, 16 Februari 2021 | 06:25 WIB

mentimun

Kandungan belerang yang tinggi juga meningkatkan pertumbuhan rambut.

3. Mereka membantu meredakan mabuk

Ketimun mengandung vitamin B yang tinggi yang dapat meningkatkan tingkat energi kalian dan meredakan sakit kepala.

Selain itu ia dapat meredakan gejala mabuk dengan cepat dan mudah.

Baca Juga: Ternyata Pakai Masker Sekali Pakai Enggak Boleh Sampai Double!

Makan saja beberapa potong mentimun di pagi hari.

4. Makan mentimun membantu mengatasi masalah gusi

Untuk kesehatan gusi, cukup minum segelas jus mentimun setiap hari.

Kandungan fitokimia mentimun juga bagus untuk menghilangkan bau mulut.

Untuk mendapatkan nafas segar, cukup masukkan satu irisan mentimun ke dalam mulut dan tekan ke atas dengan lidah kamu.

Baca Juga: Chef Juna Parno Tertular Covid-19 Lagi Pasca Sembuh, Ternyata Pasien Virus Corona Berpotensi Terpapar Kembali Walau Sudah Pulih, Ini Penjelasannya

(*)