Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Kebanyakan orang yang sudah menikah pasti pernah berdebat tentang keuangan.
Entah karena berjuang untuk membayar tagihan atau tidak setuju di mana harus menabung dan ke mana harus berbelanja.
Banyak pasangan pernah menghadapi persimpangan jalan soal ekonomi.
Baca Juga: 7 Tips Hubungan Jarak Jauh Alias LDR agar Tetap Mesra dengan Pasangan
Untuk itu kamu, perlu mengetahui apa saja tips agar membahas keuangan dengan pasangan tetap lancar.
Dirangkum Grid.ID dari Canadian Living, inilah tips mudah membicarakan kauangan dengan pasangan.
1. Tetaplah bicara
Apakah kamu menganggap diri sendiri rajin menambung atau justru orang yang boros?
Pikirkanlah uang seperti gunung es, apa yang kita lihat adalah bagaimana kita membelanjakannya, tetapi kita tidak melihat semua faktor di bawah permukaan yang mendorong perilaku belanja.
Baca Juga: 6 Cara Agar Rumah Tangga Tetap Harmonis Saat Harus Hadapi Long Distance Marriage
2. Jujur